Senin, 18 Januari 2016

Yuk, Belajar Bahasa Jepang~

Halo pembaca semuaaa~
Apa kabaaaar? Tidak terasa sudah sudah hari ke 18 di tahun 2016 yaaaa (gak penting) XD

Sudah punya target apakah di tahun ini?
Masih belum kepikiran, ya?
Bagaimana kalau belajar bahasa Jepang?
"Haaa? Males! Repot! Belajar di mana? Mahal semua!" Jangan berpikir begitu yaaa (/.\)
Ada yang tidak meropotkan dan gratis kok.
"Ah! Bohong!" Ini bukan bohong, kooook. Mau bukti?
Yuk, berkunjung ke Youtube Nihongo no Mori!!
Channel youtube ini berisi video pembelajaran bahasa Jepang yang diupload oleh Nihongo no Mori

Bagi para pembaca yang sedang belajar bahasa Jepang pun harus, wajib, kudu(?) melihat chanel youtube iniiii~ XD
Di channel ini ada banyak kategori, salah satunya adalah katergori video yang membantu kamu untuk mempersiapkan diri menghadapi ujian JLPT.
Dengan sensei yang ganteng  baik, yaitu Kento sensei~ belajar jadi menyenangkan, dan tidak menjadi tegang dan bosan loooh~
Ada juga sensei lain yang siap membantu kamu, kamu semuaaa.

Jangan lupa juga berkunjung ke websitenya ya di Nihongo no Mori.
Ada banyak sekali bala bantuan untuk membantu kamu dalam belajar bahasa Jepang.
"Tapi... masa cuma nonton doang? Mau juga dong bisa ngomong bahasa Jepang seperti Kento sensei~ *,*"
Bisa kok. Di website tersebut kamu bisa memberitahu Kento sensei ID Skype kamu atau juga ID Line. Nanti Kento sensei akan menghubungi kamu untuk ngobrol-ngobrol dengan bahasa Jepang. Keren kaaaan~

Yuk, silahkan di coba. Semoga tahun ini jadi semakin keren karena sudah bisa bahasa Jepang.
Hehehehe.



4 komentar:

  1. jejak! halooo makasih ya atas informasinya tentang cara belajar bahasa jepang yang menyenangkan~ :D

    BalasHapus
  2. wwwiiih, makasih ni, lumayan banget loh

    BalasHapus
    Balasan
    1. iya, lumayan banget kaaan
      sekalian cuci mata, eh! wakakakak
      makasih sudah comment

      Hapus